Tolong Pemuda Dikeroyok di Pinggir Jalan, Anggota Kopassus Bertarung Lawan 8 Orang






Anggota Kopassus, Sertu Wahyu Fajar Dwiyana dikeroyok delapan pemuda yang tengah mabuk di pinggir Jalan Tanjung Sari, Sumedang, Jawa Barat, pada Kamis 25 Mei 2017. Kepala Penerangan (Kapen) Kopassus, Letkol Inf Joko Tri Hadimantoyo mengungkapkan peristiwa itu terjadi sekira pukul 20.00 WIB.

Kala itu, Sertu Wahyu hendak pulang setelah membeli bola lampu dan melewati Jalan Tanjung Sari. Namun, ia melihat seorang pengendara sepeda motor yang sedang melintas dikeroyok dan dianiaya secara brutal oleh sekelompok pemuda yang sedang mabuk.

"Melihat hal tersebut naluri kemanusiaan Wahyu Fajar terketuk sehingga saat berkendara spontan turun dari motornya dan mengimbau secara baik-baik agar sekelompok pemuda yang berjumlah delapan orang tersebut untuk tidak melakukan pengeroyokan secara brutal," kata Joko, Jumat (26/5/2017).

Namun, bukannya berhenti, delapan pemuda mabuk ini malah tidak menerima dan berusaha mengeroyok Sertu Wahyu meskipun yang bersangkutan sudah mengaku anggota TNI, tetapi tetap tidak dihiraukan.

Akhirnya terjadi perkelahian yang tidak seimbang, yakni satu lawan delapan orang. Sertu Wahyu membela diri dan memukul roboh salah satu pengeroyok. Melihat kondisi seperti itu pengeroyok lainnya lari tunggang langgang.

Atas kejadian tersebut, satu pengeroyok yang berhasil diringkus dibawa ke Koramil Tanjung Sari bersama korban sebagai saksi.

"Selanjutnya diserahkan ke Polsek Tanjung Sari guna penuntasan hukum lebih lanjut. Sedangkan masyarakat yang menjadi korban kembali ke rumahnya," tutup Joko. [opinibangsa.id / okz]

COMMENTS

Name

Agama,6,Akhir Zaman,10,Dakwah,3,Entertaiment,4,Erdogan,1,Fenomena,6,habib riziq,2,Hikmah,7,Indonesia,962,Inspirasi,7,International,64,Islami,2,Kesehatan,6,kisah,2,Kota,2,Lebaran,7,Media,29,Mualaf,2,MUI,1,Muslimah,3,Nasehat,7,Pakistan,2,Pendidikan,4,Pilgub,1,Politik,8,Sedekah,1,Sejarah,4,tech,1,Tionghoa,1,Tranding,1,Uang,1,Ulama,3,Unik,3,viral,1,zakir naik,7,
ltr
item
SILAKAN SHARE: Tolong Pemuda Dikeroyok di Pinggir Jalan, Anggota Kopassus Bertarung Lawan 8 Orang
Tolong Pemuda Dikeroyok di Pinggir Jalan, Anggota Kopassus Bertarung Lawan 8 Orang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1w2h3JqX4AWSLI0i8b2vGhPecyplWOV4SJlXvN6OEEB5VBxx4VSgxu3sb0Gil4Cyduv8LF1-DUKWA86DNjCOdaGDD7G-q7wuxZ1PUX1qZBalWdd2sgsv9jP9ZcdqwHSIDEa96taUr1Hc/s640/Screen+Shot+2017-05-27+at+03.08.13.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1w2h3JqX4AWSLI0i8b2vGhPecyplWOV4SJlXvN6OEEB5VBxx4VSgxu3sb0Gil4Cyduv8LF1-DUKWA86DNjCOdaGDD7G-q7wuxZ1PUX1qZBalWdd2sgsv9jP9ZcdqwHSIDEa96taUr1Hc/s72-c/Screen+Shot+2017-05-27+at+03.08.13.png
SILAKAN SHARE
https://silahkan-shareee.blogspot.com/2017/05/tolong-pemuda-dikeroyok-di-pinggir.html
https://silahkan-shareee.blogspot.com/
https://silahkan-shareee.blogspot.com/
https://silahkan-shareee.blogspot.com/2017/05/tolong-pemuda-dikeroyok-di-pinggir.html
true
2344850147674009591
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy